Skill Underlord Dota 2

Pengenalan Hero Underlord Dota 2




Hallo sobat-sobat Dota 2 di seluruh dunia, mampir lagi pastinya ke situs kita dotanotice.com, ya jelas disini kita kan memberikan informasi tentang dota 2 dimana baru-baru ini kita mendapat kan kabar bahwa telah hadirnya hero baru yaitu Underlord. apakah anda sudah pernah mengenal tentang underlord sebelum nya? atau masih asing atas kehadiran hero baru ini?, underlord pertama sudah pernah muncul di dunia warcraft sebelum adanya dota 2 dengan nama pitlord dimana underlord adalah hero yang memiliki skill teleport bersamaan dengan team ke area yang di jangkau oleh creep team dan juga hero team.


didalam dota 2 underlod saat ini sangat-sangat di minati oleh player-player dota untuk di mainkan entah karena keunikannya atau memang karena hero yang baru dimunculkan, ya sepertinya sih karena hanya ingin mencoba bagaimana kelebihan hero ini maka dari itu saya akan jelaskan kelebihan dari skill-skill yang dimiliki oleh underlord dalam tulisan ini. jika anda ingin bermain underlord di dota 2 bermainlah dengan baik sebelumnya anda harus mengetahui terlebih dahulu apa saja kelebihan dari underlord mulai dari status bahkan hingga skill-skill yang di milikinya, baiklah buat anda player-player dota 2 yang sudah tidak sabar untuk mengetahui tentang hero underlord


Firestorm

Cast Animation : 0.6+0.47
Cast Range : 750
Radius : 400
Waves : 6
damage per wave / mana: 
Level 1 25/wave /100
Level 2 40/wave /110
Level 3 55/wave /120
Level 4 70/Wave /130
12Second Coldown
Max Healt as damage per second : 0.75%/1.5%/2.25%/3%

Pit Of Malice

Cast Animation : 0.6+0.47
Cast Range : 750
Radius : 275
Damage : 100
Disable Duration / Mana / Coldown : 
Level 1 1 Second / 100 / 21
Level 2 1.5 Second / 115 / 18
Level 3 2 Second / 130 /15
Level 4 2.5 Second /145 / 12

Athropy Aura

Skill ini adalah skill dimana underlord akan bertambah damage jika ada creep atau pun hero yang mati di sekitar radius skill nya yaitu 900 radius range
Attack Damage Reduction: 18%/25%/34%/42% sesuai dengan level yang up pada skill underlord ini.
Attack damage per Hero Death: 30/35/40/45 damage akan bertambah dengan jumlah hero yang mati di sekitarnya dalam radius skill underlord ini
Attack Damage per Creep Death: 5 tergantung banyak creep yang mati di sekitar radius skill underlord ini.
Attack Damage Bonus Duration: 30/40/50/60 semua damage akan hilang dengan durasi susai upgrate skill yang anda lakukan.

Dark Rift

Cast Animation : 0.6+0.47
Cast Range : Global
Radius : 450
Teleport Delay: 4/5/3
Mana cost yang akan di gunakan sesuai dengan upgrate level skill yaitu 75/150/225 dan durasi yang dimiliki skill ultimate underlord ini sesuai level upgrate 130/120/110

di dota 2 itu bukan cara terbaik anda dalam menggunakan hero dengan sendiri tapi gunakanlah hero anda agar bisa dimanfaatkan dalam pertempuran bersama team, underlord termasuk salah satu hero yang sangat-sangat bermanfaat ketika melakukan war, di dota 2 underlord menurut saya adalah hero yang bisa menjadi role apa saja, tergantung cara berpikir player terbut untuk menempatkan dengan baik dengan pola pikir yang baiki pula, bermain lah dengan perkiraan logika anda karena dota tidak bisa dengan sebuah naskah yang anda siap kan sebelum bermain, sekali lagi saya katakan bahwa underlord sebaiknya digunakan untuk team work bukan solo individual. salam player dota 2 dunia!
Previous
Next Post »

Thanks for your comment ConversionConversion EmoticonEmoticon